Tips Membuat Bubur Bayi Organik, MPASI Terbaik Untuk si Kecil

Tips Membuat Bubur Bayi Organik, MPASI Terbaik Untuk si Kecil – Blog ini akan membagikan cara membuat bubur bayi organik, makanan pendamping ASI yang baik untuk anak anda. Membuat bubur sendiri adalah suatu keharusan untuk memberikan makanan pendamping ASI untuk buah hati anda.

bubur-bayi-organik

Namun tidak semua orang tua mampu membuatnya. Bukan keterbatasan pengetahuan tentang cara membuat bubur organik. Tetapi waktu yang kurang bersahabat dengan para orang tua.

Membuat bubur bayi organik tidaklah susah, anda bisa mengikuti cara-cara dibawah ini:

  1. Siapkanlah sayuran bayam atau wortel untuk dimasak dan sisakan airnya untuk diambil sari dari sayuran tersebut.
  2. Campurkan 1 sendok tepung kacang hijau organik
  3. Campurkanlah dengan air sari sayuran, aduk sampai merata. Selanjutnya panaskan diapi kecil.
  4. Tambahkan susu atau ASI
  5. Masak hingga matang dan sajikan.

Cara diatas bisa diterapkan untuk membuat bubur organik sendiri, jika anda tidak yakin bisa menggunakan produk Milna Bubur Bayi Organik, MPASI Terbaik Untuk si Kecil . Cara praktis untuk anda yang sedang sibuk dan tidak mempunyai banyak waktu.

Saran saya anda harus membuat sendiri makanan pendamping asi untuk menunjang pertumbuhan anak lebih baik. Karena lebih baik memberikan makanan olahan sendiri.

Sumber Resep : http://antoniclianto.jaringanhosting.com/bubur-bayi-organik/

4 thoughts on “Tips Membuat Bubur Bayi Organik, MPASI Terbaik Untuk si Kecil”

  1. Sumpah bermanfaat banget beritanya, sudah lama nyoba memakai bahan kimia akan tetapi belum terlihat hasilnya.
    Sekarang pengen mencoba menggunakan cara alami, bersyukur banget nemu artikel ini.
    Jadi tertolong sekali

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *